LG GN-H602HLHL Smart Inverter,Door Cooling+™
Kategori: 2 PINTU | Dilihat: 313 Kali
Harga: Rp 9.850.000
Beli + Wishlist
Syarat dan Ketentuan Berlaku
Detail Produk
FITUR
- Hygiene FRESH+™
- Multi Air Flow
- Smart Inverter Compressor
- ThinQ™
- Fresh 0 Zone
- Door Cooling+
99,999% Udara Segar
Sistem filterisasi udara HygieneFresh+™ dapat menghilangkan bakteri hingga 99,999%, dan mengurangi bau tak sedap di dalam lemari es.
Multi Air Flow
Pendinginan Cepat & Merata
Udara pendinginan dipasok dari setiap sudut lemari es dengan beberapa pipa udara pendinginan.
*Gambar produk hanya untuk keperluan ilustrasi dan mungkin terdapat perbedaan dengan produk aslinya.

Pendinginan Cepat & Merata Di Setiap Bagian
LG DoorCooling+™ membuat suhu dalam lemari es hingga 35% lebih cepat dingin dan merata dibandingkan sistem pendinginan konvensional. Ini mengurangi perbedaan suhu secara drastis antara bagian dalam dan bagian pintu lemari es
* Berdasarkan hasil uji UL yang membandingkan perubahan suhu pada rak
pintu dari suhu 32℃ ke 5℃ antara lemari es LG tanpa doorcooling dan
model B607S dengan doorcooling menurut metode uji internal LG.
*Gambar produk hanya untuk keperluan ilustrasi dan mungkin terdapat perbedaan dengan produk aslinya.
pintu dari suhu 32℃ ke 5℃ antara lemari es LG tanpa doorcooling dan
model B607S dengan doorcooling menurut metode uji internal LG.
*Gambar produk hanya untuk keperluan ilustrasi dan mungkin terdapat perbedaan dengan produk aslinya.

Smart Inverter Compressor
Kompresor Smart Inverter memiliki teknologi canggih yang membawa penghematan listrik pada tingkat lebih tinggi. Lebih istimewa lagi, kompresor ini memiliki masa garansi 10 tahun dan pengoperasian senyap.

ThinQ™
Dengan LG ThinQ™ app, Anda dapat mengontrol dan mendiagnosa lemari es melalui smartphone bahkan jika tidak sedang berada di rumah. Atur suhu lemari es dengan mudah, kontrol HygieneFresh+™, dan diagnosa lemari es Anda dengan sentuhan sederhana di smartphone.

Fresh 0 Zone
Hemat Waktu Dalam Mencairkan Makanan Beku
Fresh 0 Zone dikontrol pada suhu 0℃ dan membantu Anda untuk mulai memasak dengan cepat tanpa menunggu proses pencairan yang memakan waktu.

Layar LED Sentuh
Kontrol Mudah
Layar LED Sentuh menyediakan
kemudahan mengoperasikan
dan meningkatkan
keanggunan lemari es.
kemudahan mengoperasikan
dan meningkatkan
keanggunan lemari es.
*Gambar produk hanya untuk keperluan ilustrasi dan mungkin terdapat perbedaan dengan produk aslinya.

Lampu Panel LED
Hemat Listrik & Tahan Lebih Lama
Lampu Panel LED lebih hemat listrik dan lebih tahan lama dibandingkan lampu bohlam biasa.

Pembuat Es Geser
Penyimpanan Yang Mudah
Anda dapat mengambil dan mengeluarkan wadah es kapan saja jika perlu ruang freezer tambahan.
* Berdasarkan uji oleh intertek pada SX5534WB,GR-S632GLRC,dan LFX31945ST/02,sesuai dengan metode uji internal LG, yang mengukur persentase pengurangan udara dingin saat membuka Door-in-DoorTM dibandingkan dengan pintu lemari es biasa selama 10 detik. Hasil dapat berbeda- beda bergantung pada model dan durasi membuka pintu.
DIMENSI

SPESIFIKASI
-
- Tipe
- Kulkas 2 Pintu – Smart Inverter Compressor
- Kapasitas
- 516L / 475L
-
- Warna
- Platinum Silver
- Smart
- ThinQ™
-
- Dimensi
- 780 x 1720 x 730 mm
- Rate Input
- 110W
FITUR
-
- Smart Inverter Compressor
- Ya
- Door Cooling+™
- Ya
-
- Hygiene Fresh+™
- Ya
- Touch LED Display
- Ya
Produk Terkait